Assalamu’alaikum wa rahmatullaahi wabarakaatuh *Pasukan Sedekah Subuh*
*Yuk belajar dari Alhabib Umar bin Hafidz*
Dulu Habib Umar selalu menyempatkan diri untuk mengunjungi ibunya (Hubabah Zahro) setiap selesai rouhah (dars ashar). Biasanya Habib Umar duduk bersama sang ibu dan membuat qohwah (kopi) untuk ibunya.
*Sesederhana itukah ?? ๐ฅบ Tentunya tidak.*
Habib tidak membuat kopi jahiz (instan) yg dijual di toko-toko itu,.. Tapi beliau sendiri yg mengambil dan memilih biji-biji kopinya, menumbuknya, membersihkan kulit-kulitnya, sampai menjadi seperti dagig (tepung)..
Setelah itu baru beliau hidangkan kopi tersebut untuk sang ibu.. _Itu adalah kegiatan "wajib" Habib Umar setiap kali mengunjungi ibunya._
Pernahkah kita memanjakan ibu seperti itu..? Memberi perhatian terhadap ibu sebesar itu.. ?
Beliau.. ditengah waktu, tenaga dan fikiran yg banyak tercurahkan untuk umat, tak pernah lupa untuk memuliakan dan memanjakan sang ibu..
๐ *Berapapun umur seorang ibu, ia tetaplah "mahluk" yang ingin diperhatikan dan dimanja oleh Anak-anaknya..*๐
Semoga bermanfaat.
*Barokallaahu fiikum*๐น
Tapi Mimin Tidak bisa seperti itu Gais sedih gak bisa ketemu, karena kerja terus๐๐๐๐ช๐#ibu Klik #ibu
Komentar
Posting Komentar